Home » » Kalkulator sederhana menggunakan notepad

Kalkulator sederhana menggunakan notepad

Written By PKPD on Jumat, 29 Juni 2012 | 02.13

Setelah menampilkan pembuatan program sederhana seperti kalkulator di Microsoft Quick Basic.Kali ini Gree Font Colours memaparkan pembuatan Kalkulator sederhana menggunakan notepad .Bagi yang membuthkan silahkan saja dicoba,,bagaimana memanfaatkan notepad pada OS Windows 7 dan XP.. Sangat mudah...
Langsung saja caranya
  • Buka notepad 
  • Copy dan paste sript dibawah ini pada notepad
@echo off
title Kalkulator by : Console with Green Font colours
:ulang
echo Mari berhitung Dengan Computer4rt...!!
set /p A=Masukkan Angka Pertama =
set /p B=Masukkan Angka Kedua =
set /p o=Pilih pengoperasian anda (*, +, -, /) =
set /a "jumlah" = A%o%B
echo Jumlah = %jumlah%
pause>null
goto ulang
  • Terakhir save as dengan ekstensi .bat (contoh kalkulator.bat)
  • Setelah selesai, jalankan program dengan klik 2 kali kalkulator.bat
selamat mencoba
Share this article :

0 komentar:

Speak up your mind

Tell us what you're thinking... !

 
Support : Creating Website | Baso Irwan Sakti Template | Template
Copyright © 2012. Baso Onhacker - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Template
Proudly powered by I'm not hacker