Home » » Mengamankan Facebook dengan Login Approval

Mengamankan Facebook dengan Login Approval

Written By PKPD on Kamis, 27 Desember 2012 | 08.09

Bagi para facebooker harus selalu memperhatikan sistem keamanan akun facebooknya, jika tidak maka akan berdampak berbahaya jika akun facebook dibobol oleh orang yang tidak bertanggung jawab.Coba bayangkan jika Akun facebook anda digunakan untuk menipu yang berkedok penjualan online, atau akun facebook anda mengupload foto foto yang tidak senonoh, pasti anda akan gila...

Oke kali ini saya akan berbagi bagaimana cara yang paling ampuh untuk mengamankan akun facebook anda. Cara ini adalah Login Approval (persetujuan masuk). Kenapa cara ini saya katakan ampuh??, karena meskipun email dan password kita diketahui oleh orang lain, orang tersebut tidak akan mampu membuka akun facebook kita karena harus ada persetujuan dari pemiliknya. Lantas Bagaimana bentuk persetujuan tersebut???.Nah persetujuan tersebut berupa kode yang akan dikirm ke ponsel pemilik akun yang nanntinya digunakan untuk login.

Intinya disini, orang hanya dapat mengakses facebook kita jika orang tersebut juga memilik kartu ponsel kita..hehehhe.
Oke tanpa berlarut-larut, bagi yg belum mengerti gimana kinerja nanti akan mengerti sendiri setelah menyetting akun facebooknya menggunakan login approval..

Silahkan Ikuti langkah dibawah ini.
Klik Gambar
  •  Tunggu Kode konfirmasi yang dikirim ke ponsel anda, dan masukkan kode dan klik kirim kode


Selesai....semoga berhasil..
Jadi setiap kali anda masuk di perangkat yang tidak dikenali maka facebook akan mengirim kode konfirmasi ke ponsel anda.
Anda akan disuguhkan form seperti dibawah ini ketika melakukan login pada perangkat yang tidak dikenali
  Sekian, semoga bermanfaat
Share this article :
Comments
2 Comments

2 komentar:

 
Support : Creating Website | Baso Irwan Sakti Template | Template
Copyright © 2012. Baso Onhacker - All Rights Reserved
Template Created by Creating Website Published by Template
Proudly powered by I'm not hacker